Minggu, 08 Desember 2013

Contoh Program Java Dengan Class dan Object

Class
Class merupakan suatu blueprint atau cetakan untuk menciptakan suatu instant
dari object. class juga merupakan grup suatu object dengan kemiripan
attributes/properties, behaviour dan relasi ke object lain.
Contoh : Class Person, Vehicle, Tree, Fruit dan lain-lain.

Object
Object adalah instance dari class. Jika class secara umum merepresentasikan(template) sebuah object, sebuah instance adalah representasi nyata dari class itu sendiri.
Contoh : Dari class Fruit kita dapat membuat object Mangga, Pisang, Apel dan lainlain.
Membuat object
Untuk membuat object, kita menggunakan perintah new dengan sebuah nama class
yang akan dibuat sebagai instance dari class tersebut.

String str = new String();
Random r = new Random();
Pegawai p2 = new PEgawai();
Date hari = new Date();
hari adalah object reference dari class Date yang akan digunakan untuk mengakses
class Date.
Sedangkan operator new adalah operator yang akan menghasilkan hari sebagai
reference ke instance dari class Date.

     Contoh Program Java Dengan Class dan Object

Source Code Java Class - 1 :

package objectburung ;
//class

class Burung {
   int usia = 4;
   String warnaBulu = "putih";
   int kecepatanTerbang = 15;

   void tambahUsia(int usiaBaru) {
      usia = usiaBaru;
   }
   void gantiWarna(String warnaBaru) {
      warnaBulu = warnaBaru;
   }
   void tambahKecepatan(int pertambahan) {
      kecepatanTerbang = kecepatanTerbang + pertambahan;
   }
   void kurangiKecepatan(int pengurangan) {
      kecepatanTerbang = kecepatanTerbang - pengurangan;
   }
   void cetakKondisi() {
      System.out.println("Usia : " + usia +
                         " warna bulu : " + warnaBulu +
                         " kecepatan terbang : " + kecepatanTerbang);
   }
}

Source Code Java Class – 2 :

public class Objectburung ;
 class AplikasiBurung {
   public static void main(String[] args) {
     
      //membuat dua obyek burung yang berbeda
      Burung elang = new Burung();
      Burung gagak = new Burung();
      //menerapkan metode pada obyek-obyek tersebut
      elang.tambahUsia(6);
      elang.gantiWarna("coklat");
      elang.tambahKecepatan(15);
      elang.cetakKondisi();
      gagak.tambahUsia(7);
      gagak.gantiWarna("hitam");
      gagak.tambahKecepatan(15);
      gagak.tambahKecepatan(10);
      gagak.cetakKondisi();
   }

Source Code Java Class – 3  :



Rabu, 02 Oktober 2013

Pemrograman Java Basic Perhitungan Luas Segitiga

Hai kaka aku coba posting Basic pemrograman Java menghitung luas segitiga dengan aplikasi netbean



Struktur Alghoritma pemrograman ;
- mulai
- masukan input a (alas)
- masukan input t (tinggi)
- proses (masukan rumus luas Segitiga lu=a*t*0.5)
- cetak hasil lu (luas)
- selesai


Flowchart :
Deklarasi :
alas   = a
tinggi = t
luas   = lu
Proses Luas = lu =a*t*0.5



Source Code:
 package luas_segitiga ;

import java.util.Scanner;
/** To change this template, choose Tools | Templates
 * and open the template in the editor.
 */
//package luas_segitiga;

/**
 *
 * @author Aku
 */
public class Luas_segitiga {

    /**
     * @param args the command line arguments
     */
    public static void main(String[] args) {
        Scanner masuk=new Scanner (System.in);
        System.out.print ("masukan a: ");
        int a=masuk.nextInt ();
        System.out.print ("masukan t: ");
        int t=masuk.nextInt ();
        double lu=a*t*0.5;
        System.out.print("hasil: "+lu);
       
    }
}

 

screen shott hasilnya :


Minggu, 08 Desember 2013

Contoh Program Java Dengan Class dan Object

Diposting oleh Unknown di 20.35 0 komentar
Class
Class merupakan suatu blueprint atau cetakan untuk menciptakan suatu instant
dari object. class juga merupakan grup suatu object dengan kemiripan
attributes/properties, behaviour dan relasi ke object lain.
Contoh : Class Person, Vehicle, Tree, Fruit dan lain-lain.

Object
Object adalah instance dari class. Jika class secara umum merepresentasikan(template) sebuah object, sebuah instance adalah representasi nyata dari class itu sendiri.
Contoh : Dari class Fruit kita dapat membuat object Mangga, Pisang, Apel dan lainlain.
Membuat object
Untuk membuat object, kita menggunakan perintah new dengan sebuah nama class
yang akan dibuat sebagai instance dari class tersebut.

String str = new String();
Random r = new Random();
Pegawai p2 = new PEgawai();
Date hari = new Date();
hari adalah object reference dari class Date yang akan digunakan untuk mengakses
class Date.
Sedangkan operator new adalah operator yang akan menghasilkan hari sebagai
reference ke instance dari class Date.

     Contoh Program Java Dengan Class dan Object

Source Code Java Class - 1 :

package objectburung ;
//class

class Burung {
   int usia = 4;
   String warnaBulu = "putih";
   int kecepatanTerbang = 15;

   void tambahUsia(int usiaBaru) {
      usia = usiaBaru;
   }
   void gantiWarna(String warnaBaru) {
      warnaBulu = warnaBaru;
   }
   void tambahKecepatan(int pertambahan) {
      kecepatanTerbang = kecepatanTerbang + pertambahan;
   }
   void kurangiKecepatan(int pengurangan) {
      kecepatanTerbang = kecepatanTerbang - pengurangan;
   }
   void cetakKondisi() {
      System.out.println("Usia : " + usia +
                         " warna bulu : " + warnaBulu +
                         " kecepatan terbang : " + kecepatanTerbang);
   }
}

Source Code Java Class – 2 :

public class Objectburung ;
 class AplikasiBurung {
   public static void main(String[] args) {
     
      //membuat dua obyek burung yang berbeda
      Burung elang = new Burung();
      Burung gagak = new Burung();
      //menerapkan metode pada obyek-obyek tersebut
      elang.tambahUsia(6);
      elang.gantiWarna("coklat");
      elang.tambahKecepatan(15);
      elang.cetakKondisi();
      gagak.tambahUsia(7);
      gagak.gantiWarna("hitam");
      gagak.tambahKecepatan(15);
      gagak.tambahKecepatan(10);
      gagak.cetakKondisi();
   }

Source Code Java Class – 3  :



Rabu, 02 Oktober 2013

Pemrograman Java Basic Perhitungan Luas Segitiga

Diposting oleh Unknown di 06.52 0 komentar
Hai kaka aku coba posting Basic pemrograman Java menghitung luas segitiga dengan aplikasi netbean



Struktur Alghoritma pemrograman ;
- mulai
- masukan input a (alas)
- masukan input t (tinggi)
- proses (masukan rumus luas Segitiga lu=a*t*0.5)
- cetak hasil lu (luas)
- selesai


Flowchart :
Deklarasi :
alas   = a
tinggi = t
luas   = lu
Proses Luas = lu =a*t*0.5



Source Code:
 package luas_segitiga ;

import java.util.Scanner;
/** To change this template, choose Tools | Templates
 * and open the template in the editor.
 */
//package luas_segitiga;

/**
 *
 * @author Aku
 */
public class Luas_segitiga {

    /**
     * @param args the command line arguments
     */
    public static void main(String[] args) {
        Scanner masuk=new Scanner (System.in);
        System.out.print ("masukan a: ");
        int a=masuk.nextInt ();
        System.out.print ("masukan t: ");
        int t=masuk.nextInt ();
        double lu=a*t*0.5;
        System.out.print("hasil: "+lu);
       
    }
}

 

screen shott hasilnya :